Resep Bakso Malang Simple tapi enak dan sehat By Aidha Suhiga

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bakso Malang Simple tapi enak dan sehat By Aidha Suhiga
  • Resep Bakso Malang Simple tapi enak dan sehat oleh Aidha Suhiga

    Berikut ini cara memasak Bakso Malang Simple tapi enak dan sehat. Resep Bakso Malang Simple tapi enak dan sehat yang dibuat oleh Aidha Suhiga dapat disajikan 4 porsi.



    gambar untuk resep makanan Bakso Malang Simple tapi enak dan sehat


    Resep Bakso Malang Simple tapi enak dan sehat


    Porsi: 4 porsi

    Bahan-bahan

    1. Bahan bakso :
    2. 150 gr daging sapi giling
    3. 1 sdm tepung terigu
    4. 2 sdm tepung kanji
    5. 2 siung bawang putih
    6. 1 siung bawang merah
    7. 1/2 sdt merica
    8. 1 sdt garam
    9. Secukupnya es batu halus
    10. Bahan kuah :
    11. 1000 ml air
    12. 3 siung bawang putih
    13. 2 siung bawang merah
    14. 2 sdt garam
    15. 2 sdt kaldu bubuk rasa sapi
    16. 1/2 sdt merica bubuk
    17. Pelengkap :
    18. Secukupnya Kulit pangsit
    19. Secukupnya Tahu putih
    20. Secukupnya Mie kuning
    21. Secukupnya Bawang goreng
    22. Secukupnya Daun bawang

    Langkah

    1. Cara membuat bakso : haluskan bawang merah dan putih, campurkan dengan daging giling, tepung terigu, kanji, garam dan merica, lalu aduk dengan es batu yang halus hingga adonan tercampur rata dan bisa dicetak dengan tangan

    2. Untuk membuat pangsit isi: kulit pangsit ukuran 5*5 cm diisi dengan adonan bakso, kemudian lipat. Pangsit digoreng atau direbus hingga matang

    3. Untuk membuat tahu isi : potong tahu menjadi segi tiga, kemudian iris melintang bagian bawah nya, isi dengan adonan bakso. Lalu rebus hingga matang

    4. Rebus air hingga mendidih, cetak bakso dengan tangan dengan ukuran sesuai selera, rebus bakso hingga semua bakso mengambang.

    5. Goreng bawang putih dan merah hingga harum dan 1/2 kering. Kemudian haluskan dengan blender dan masukan ke dalam kuah rebusan bakso tsb, masukan garam, merica dan kaldu bubuk, koreksi rasa sesuai selera anda.

    6. Untuk membuat kerupuk pangsit : goreng kulit pangsit dalam minyak panas hingga kecoklatan dan mengembang

    7. Bahan tambahan lainnya : potong potong daun bawang, rebus mie kuning.

    8. Penyajian : siapkan mangkuk saji, isi dengan mie kuning, tata bakso, tahu isi, pangsit rebus, pangsit goreng, taburi dengan bawang daun dan bawang goreng, kemudian siram dengan kuah bakso

    9. Voilaaa, bakso malang anda siap disantap selagi hangat




    Itulah Resep Bakso Malang Simple tapi enak dan sehat, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Bakso Malang Simple tapi enak dan sehat diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bakso Malang Simple tapi enak dan sehat By Aidha Suhiga diatas pada kategori resep berikut ini
               

    Anda sedang membaca Resep Bakso Malang Simple tapi enak dan sehat By Aidha Suhiga dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2015/01/resep-bakso-malang-simple-tapi-enak-dan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.