Resep Bebek Oven By Mang Gundul

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bebek Oven By Mang Gundul
  • Resep Bebek Oven oleh Mang Gundul

    Berikut ini cara membuat Bebek Oven. Resep Bebek Oven yang dibuat oleh Mang Gundul bisa jadi 10 porsi.



    bahan dan cara membuat Bebek Oven


    Resep Bebek Oven


    Porsi: 10 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1 ekor bebek besar
    2. 2 sendok teh Royco Ayam
    3. 1 sendok teh merica
    4. 1 sendok teh Rosemary
    5. 1 sendok teh Oregano
    6. 1/2 cangkir minyak zaitun
    7. 2 sendok teh garam
    8. 1 cangkir air jeruk lemon

    Langkah

    1. Cuci bebek lalu lumuri dengan garam dan air jeruk lemon, biarkan selama 1 jam.

    2. Bersihkan bebek lalu keringkan dengan lap bersih

    3. Campur semua bahan lain hingga rata

    4. Oleskan ke seluruh bebek, termasuk ke dalam rongga tubuh dan antara kulit dan daging

    5. Siapkan loyang pyrex alasi dengan semacam penahan agar bebek tidak langsung bersentuhan dengan loyang

    6. Panaskan oven di 200 derajat celcius

    7. Panggang bebek selama 90-120 menit (tergantung besarnya babak), bolak baik setiap 15-20 menit, sambil dioles dengan lemak yang menetes agar tidak kering

    8. Setelah bebek kecoklatan, angkat bebek dari oven.

    9. Biarkan selama 10 menit, lalu sajikan

    10. Kumpulkan lemak bebek dan saring. Simpan di kulkas, minyak bebek ini enak buat dipakai menumis.




    Itulah Resep Bebek Oven, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Bebek Oven diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bebek Oven By Mang Gundul diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bebek Oven By Mang Gundul dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2015/01/resep-bebek-oven-by-mang-gundul.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.