Resep Bakpau Telo oleh Firda@home
Dibawah ini adalah resep memasak Bakpau Telo. Resep Bakpau Telo yang dibuat oleh Firda@home bisa menjadi 12 bakpau.
Resep Bakpau Telo
Porsi: 12 bakpau
Bahan-bahan
- 200 gram Telo : Ubi Ungu halus
- 300 gram Tepung Cakra
- 75 gram Gula pasir
- 150 gram air hangat
- 5.5 gram Fermipan (1/5 sachet)
- 40 gram Mentega
- Secukupnya Keju, Meises, daging / Isian lain
Langkah
-
Kukus Ubi, haluskan dlm keadaan panas
-
#tips : Sy saring lagi untuk memastikan ubinya benar" halus #tips : kalau berat hangatkan di microwave sebentar
-
Siapkan Bahan : Campurkan Tepung, Ubi halus, Gula, Fermipan, sedikit garam, Aduk Rata. Tambahkan sedikit air Remas" Pakai tangan, hingga air habis uleni 5 menit bulatkan
-
Bagi adonan menjadi yg diinginkan, sy bagi 12, @ 50 gram, istirahatkan 10 menit. Kemudian Isi menurut selera, alasi dgn kertas roti atau Daun dan iatirahatkan 45 menit - saya tutup dengan serbet dan saya taruh dlm oven (mati)
-
Setelah 45 menit kukus dalam dandang yg sdh panas, selama 10 menit
-
Setelah Matang, terlihat agak mengembang lagi, #tips : mungkin lebih kecil bakpau nya
-
Lihat seratnya... Isi keju nya enaaaak.. Paduan manis bakpau dan rasa Ubi yg legit dengan Asin dari Keju.. Yummm
-
Yang isi Daging bumbu Opor kering, Enak Soro... Benar" Worth it
Demikianlah tadi Resep Bakpau Telo, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Bakpau Telo diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bakpau Telo Dari Firda@home diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bakpau Telo Dari Firda@home dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2015/02/resep-bakpau-telo-dari-firdahome.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.