Resep Donat water roux Dari yaya kitchen

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Donat water roux Dari yaya kitchen
  • Resep Donat water roux oleh yaya kitchen

    Berikut ini adalah resep cara membuat Donat water roux. Resep Donat water roux yang ditulis yaya kitchen bisa jadi .



    gambar untuk cara membuat Donat water roux


    Resep Donat water roux


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Bahan 1(water roux):
    2. 1 sdm terigu
    3. 100 ml air
    4. Bahan 2:
    5. 350 gr terigu + 2 sdm maizena
    6. 1 butir telur
    7. 1/2 bungkus fermipan
    8. 4 sdm gula
    9. Bahan 3:
    10. secukupnya air
    11. 2 sdm margarin
    12. sedikit garam

    Langkah

    1. Campur bahan 1 panaskan dan aduk terus hingga mengental di api kecil, sisih kan lalu dinginkan.

    2. Campur semua bahan 2 aduk rata, tuang air sedikit sedikit sambil di uleni hingga kalis

    3. Tambah kan bahan 3 uleni hingga kalis elastis.

    4. Tutup adonan dengan kain lembab, Diamkan selama 20 menit hingga mengembang.

    5. Kempiskan adonan dan timbang 40 gr bentuk sesuai selera.

    6. Diamkan hingga mengembang dan siap di goreng di minyak yang sudah panas, api kecil. Jangan di bolak balik, cukup sekali balik saja supaya keluar white ring nya.

    7. Selamat mencoba ??




    Demikianlah tadi Resep Donat water roux, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Donat water roux diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Donat water roux Dari yaya kitchen diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Donat water roux Dari yaya kitchen dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2015/04/resep-donat-water-roux-dari-yaya-kitchen.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.