Resep Soto Bandung oleh Bunda Ei
Dibawah ini adalah resep masakan Soto Bandung. Resep Soto Bandung yang ditulis Bunda Ei cukup untuk .
Resep Soto Bandung
Porsi:
Bahan-bahan
- 400 gram daging sandung lamur, potong2 kotak
- 2500 ml air
- 2 lembar dan salam
- 2 cm lengkuas, memarkan
- Secukupnya merica bubuk
- Secukupnya gula pasir
- Secukupnya garam halus
- 2 buah lobak, iris tipis2
- 1 batang daun bawang, iris panjang2
- 2 tangkai seledri, iris2
- 50 gram kacang kedele, rendam, lalu goreng
- haluskan dan tumis:
- 10 buah bawang merah
- 4 buah bawang putih
- sambal:
- 10 buah cabe rawit rebus, haluskan
- 1/4 sdt garam
- 1/4 sdt gula pasir
- 1/8 sdt cuka
- 50 ml air
- Pelengkap:
- Bawang goreng
- Kecap manis
Langkah
Rebus daging, air, bumbu halus yg sudah di tumis, daun salam, lengkuas, merica, gula, garam sampai daging lunak.
Masukan lobak, biarkan matang.
Masukan daun bawang dan seledri. Masak sebentar.
Tata di mangkuk saji.
Sajikan dengan sambal, bawang goreng, kecap manis dan kacang kedele goreng.
Itulah tadi Resep Soto Bandung, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Soto Bandung diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Soto Bandung Dari Bunda Ei diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Soto Bandung Dari Bunda Ei dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2015/04/resep-soto-bandung-dari-bunda-ei.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.