Resep Ayam Kecap Limo oleh Rini Rizky
Dibawah ini adalah cara membuat Ayam Kecap Limo. Resep Ayam Kecap Limo yang dishare oleh Rini Rizky bisa jadi .
Resep Ayam Kecap Limo
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 ekor Ayam
- 1 buah jeruk nipis
- 1 buah bawang bombay,iris tipis
- 4 siung bawang putih,iris tipis
- 4 siung bawang merah,iris tipis
- 1 sdt lada bubuk
- Secukupnya garam
- 5 sdm kecap manis
- Secukup nya kaldu bubuk rasa ayam(optional)
- 1 buah jeruk limo (bisa ditambah jika kurang)
Langkah
-
Cuci bersih ayam yang sudah dipotong potong,kemudian lumuri dengan jeruk nipis dan garam secukupnya. Diamkan kurang lebih 15 menit
-
Goreng ayam dengan minyak panas. Goreng hingga matang tetapi jangan terlalu garing.Angkat,tiriskan
-
Tumis bawang bombay,bawang putih,dan bawang merah hingga harum
-
Masukkan ayam yang sudah digoreng tadi.Aduk hingga merata.
-
Tuang kecap manis,aduk rata.Hingga ada aroma karamel,tambahkan air sedikit saja kira2 100 ml.
-
Lalu tambahkan lada,kaldu bubuk(optional), dan garam.Aduk rata.Diamkan hingga kuah mengental
-
Icip rasa. Jika masih kurang bumbu bisa ditambahkan.Jika sudah pas matikan api lalu peras air jeruk limo diatas nya.Aduk.Angkat
Itulah tadi Resep Ayam Kecap Limo, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Ayam Kecap Limo diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam Kecap Limo Oleh Rini Rizky diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam Kecap Limo Oleh Rini Rizky dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2015/05/resep-ayam-kecap-limo-oleh-rini-rizky.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.