Resep Black forest kukus By kayla azzahra's mom

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Black forest kukus By kayla azzahra's mom
  • Resep Black forest kukus oleh kayla azzahra's mom

    Berikut ini cara membuat Black forest kukus. Resep Black forest kukus yang ditulis kayla azzahra's mom bisa jadi .



    resep Black forest kukus


    Resep Black forest kukus


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 6 butir telur
    2. 125 gram gula pasir
    3. 1/2 sdt ovalet
    4. 110 gram terigu
    5. 20 gram coklat bubuk
    6. 10 gram maizena
    7. 10 gram susu bubuk
    8. 100 gram margarin cair
    9. 50 gram dcc cairkan bersama margarin
    10. filling
    11. selai blueberry
    12. butter cream
    13. secukupnya dcc

    Langkah

    1. Kocok telur gula n ovalet sampai kaku n berjejak

    2. Tambahkan terigu maizena susu bubuk jg coklat bubuk

    3. Tambahkan dcc yang sudah dicairkan bersama dg margarin

    4. Oles loyang dg minyak n taburi tepung lalu tuang adonan tadi ke dalam loyang.kukus kurleb 20-25 menit

    5. Setelah matang angkat lalu dinginkan

    6. Bagi menjadi 3 lapisan lalu beri olesan selai burberry dan kemudian beri buttercream sebagai filling

    7. Tutup semua permukaan kue dg buttercream lalu coret2 menggunakan coklat masak yg sdh dicairkan n dimasukkan ke plastik segitiga

    8. Hias sesuai selera

    9. Siap disajikan????




    Demikianlah tadi Resep Black forest kukus, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Black forest kukus diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Black forest kukus By kayla azzahra's mom diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Black forest kukus By kayla azzahra's mom dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2015/06/resep-black-forest-kukus-by-kayla.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.