Resep Rendang Padang with serundeng oleh Mrs. Indah Ruddy
Inilah cara memasak Rendang Padang with serundeng. Resep Rendang Padang with serundeng yang dishare oleh Mrs. Indah Ruddy bisa disajikan .
Resep Rendang Padang with serundeng
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 kg Daging sapi (has dalam lebih enak)
- 2 btr Kelapa (ambil santan kental, dan santan encernya)
- Bumbu halus:
- 8 siung Bawang merah
- 4 siung Bawang putih
- 100 gram Cabe merah keriting
- 5 cm Jahe
- 150 gram kelapa sangrai (haluskan sampai mengeluarkan minyak)
- Bumbu kasar:
- 5 cm Lengkuas/laos digeprek
- 2 lbr Daun serai
- 3 lbr Daun salam
- Bumbu kering:
- 1 bgks Bumbu rendang kering cap ayam jago
- 1 bgks penyedap rasa
- Secukupnya garam
- 2 sdm Gula merah
Langkah
-
Rebus Daging sapi (tidak perlu sampai matang). Angkat tiriskan pukul lembut daging menggunakan anak lumpang atau cobek sampai sedikit pipih.. (agar serat daging lembut dan tidak megerut)
-
Tumis semua bumbu sampai wangi masukan daging sapi rebus tadi. Oseng2 sampai bumbu bercampur rata lalu masukkan santan encer.
-
Tunggu sampai daging sapi sudah agak lembut baru masukkan santal kental masak sampai mengering dan bumbu mengeluarkan minyak..
-
Note: saya tidak mencantumkan jumlah air karena tergantung kondisi masing2 jika daging ingin lebih empuk maka takaran air pada proses memasak nya bisa ditambah sendiri.
Demikianlah Resep Rendang Padang with serundeng, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Rendang Padang with serundeng diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Rendang Padang with serundeng Dari Mrs. Indah Ruddy diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Rendang Padang with serundeng Dari Mrs. Indah Ruddy dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2015/06/resep-rendang-padang-with-serundeng.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.