Resep Tumis jamur kancing with tahu and caisim oleh UmmuHamzah
Berikut ini cara membuat Tumis jamur kancing with tahu and caisim. Resep Tumis jamur kancing with tahu and caisim yang dishare oleh UmmuHamzah bisa menjadi .
Resep Tumis jamur kancing with tahu and caisim
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/4 caisim
- 1/4 jamur kancing
- 2 buah tahu kuning
- 5 bawang merah
- 2 bawang putih
- 1/4 sdt garam
- 1 1/2 sdm saos tiram
- 3 cabai rawit
- 2 cabai merah
- 1 cabai hijau besar
- secukupnya gula jawa
Langkah
Potong caisim. pisahkan antara batang dg daunnya
Iris pula tahu dan jamur kancing. jamur kancing nya di rendam dg air panas dulu sblm di iris
Iris bawang merah, bawang putih, cabai
Masukan bawang merah, bawang putih, cabai dan gula jawa. masukan pula gagang caisim
Tambahkan air supaya tdk gosong. jika sudah setengah matang, masukan tahu dan jamur kancing.
Jika jamur sudah mulai matang, masukan daun caisim dan saos tiram.
Daun caisim jgn terlalu matang, supaya lebih enak. jangan lupa koreksi rasa ^^
Demikianlah Resep Tumis jamur kancing with tahu and caisim, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Tumis jamur kancing with tahu and caisim diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis jamur kancing with tahu and caisim Karya UmmuHamzah diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tumis jamur kancing with tahu and caisim Karya UmmuHamzah dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2015/07/resep-tumis-jamur-kancing-with-tahu-and.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.