Resep Bolu lapis kukus eggless oleh Sudiyanni Liu
Berikut ini adalah cara memasak Bolu lapis kukus eggless. Resep Bolu lapis kukus eggless yang ditulis Sudiyanni Liu bisa jadi 20 porsi.
Resep Bolu lapis kukus eggless
Porsi: 20 porsi
Bahan-bahan
- bahan kue lapis 1 & 3 coklat :
- 200 gr terigu
- 200 gr gula
- 50 gr coklat bubuk
- 250 ml air biasa
- 100 ml minyak goreng
- 1/2 sdt soda kue
- 1/2 sdt garam
- bahan kue lapis 2 kopi :
- 200 gr terigu
- 1/2 sdt soda kue
- 1/2 sdt baking powder
- 200 gr gula
- 250 ml air hangat
- 1 sachet kopi instan
- 100 ml minyak goreng
- 1/4 sdt garam
- 1/2 sdt vanili
- 3 sdm oat / quaker
Langkah
-
Cara buat lapis 1&3 : campur bahan kering hingga rata, tambahkan sedikit demi sedikit bahan cair bergantian, aduk hingga rata, biarkan dulu.
-
Cara buat lapis 2 juga sama dengan bahan lapis 1&3.
-
Panaskan kukusan hingga air mendidih, alasi tutup kukusan dengan serbet kering supaya tidak menetes ke adonan. olesi loyang (klo sy pake loyang 14x14) dengan blueband tuang adonan coklat ke loyang, kukus dg api sedang selama 30 menit. terus bergantian spt adonan diatas.
-
Susun lapisan sesuai selera, klo sy lapisan 1&3 coklat, lapisan 2 kopi, untuk melengketkan karna sy suka sedikit asem, jd pake selai stroberi.. setelah selesai, tunggu dingin, tinggal ptong pinggirnya biar cantik. hias sesuai selera.. jadi deehh lapis vegan??
Itulah Resep Bolu lapis kukus eggless, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Bolu lapis kukus eggless diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu lapis kukus eggless Kiriman dari Sudiyanni Liu diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu lapis kukus eggless Kiriman dari Sudiyanni Liu dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2015/08/resep-bolu-lapis-kukus-eggless-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.