Resep Kering Tahu Tempe Pedaaass - Bunda Irmawati

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Kering Tahu Tempe Pedaaass - Bunda Irmawati
  • Resep Kering Tahu Tempe Pedaaass oleh Bunda Irmawati

    Inilah resep masakan Kering Tahu Tempe Pedaaass. Resep Kering Tahu Tempe Pedaaass yang dibuat oleh Bunda Irmawati bisa jadi .



    cara membuat Kering Tahu Tempe Pedaaass


    Resep Kering Tahu Tempe Pedaaass


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 papan tempe sedang
    2. 1 bungkus tahu putih (isi 10)
    3. 4 siung bawang merah
    4. 2 siung bawang putih
    5. 10 buah lombok merah keriting
    6. 3 buah lombok rawit merah
    7. 1/2 ruas lengkuas (optional sih,saya suka aromanya)
    8. 3-4 sdm kecap manis
    9. 1 bgks penyedap rasa (kalau saya pakai royco sapi)
    10. secukupnya garam

    Langkah

    1. Cuci bersih tahu,potong kotak kecil lalu goreng setengah matang.
      Potong tempe menjadi kotak kecil,lalu goreng setengah matang.

    2. Iris bawang merah,putih,lombok merah keriting,rawit.iris lengkuas jadi 2 bagian.

    3. Tumis bumbu iris dengan minyak sedikit hingga layu dan harum. Masukkan tahu dan tempe,beri royco,aduk rata.Bila kering bisa tambahkan sedikit minyak,jangan sampai gosong.Tambahkan kecap,aduk rata.Pastikan rasanya pas,kalau kurang asin bisa tambah garam sesuai selera.

    4. Bila bumbu sudah merata,angkat. Kering tahu tempe pedas siap dihidangkan.




    Itulah Resep Kering Tahu Tempe Pedaaass, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Kering Tahu Tempe Pedaaass diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kering Tahu Tempe Pedaaass - Bunda Irmawati diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Kering Tahu Tempe Pedaaass - Bunda Irmawati dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2015/08/resep-kering-tahu-tempe-pedaaass-bunda.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.