Resep nasi goreng saus tiram bacem bawang oleh Ike handayani
Berikut ini adalah resep cara membuat nasi goreng saus tiram bacem bawang. Resep nasi goreng saus tiram bacem bawang yang dibuat oleh Ike handayani bisa jadi 2 porsi.
Resep nasi goreng saus tiram bacem bawang
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- 4 centong nasi putih
- bumbu halus :
- 10 bh cabe rawit
- 2 bh bawang merah
- 1 sdm bawang putih bacem
- 3 sdm minyak goreng dari bacem bawang
- sesuai selera garam,gula,penyedap,kecap manis
- 1 sdm saus tiram
- sedikit seledri iris
- timun, tomat irisan dan telur mata sapi
Langkah
-
panaskan minyak bacem bawang p,masukkan cabai rawit,bawang merah,dan garam yang sudah dihaluskan dan bacem bawang putih tumis hingga layu,beri gula dan penyedap bila suka
-
masukkan nasi putih aduk rata
-
tambahkan saus tiram,dan kecap manis dan daun seledri aduk trus sampai bumbu tercampur rata,dan matang
-
siapkan piring taroh nasi goreng dalam piring saji tambahkan irisan timun,tomat dan telur mata sapi..siap.dihidangkan
Demikianlah Resep nasi goreng saus tiram bacem bawang, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep nasi goreng saus tiram bacem bawang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep nasi goreng saus tiram bacem bawang - Ike handayani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep nasi goreng saus tiram bacem bawang - Ike handayani dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2015/08/resep-nasi-goreng-saus-tiram-bacem.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.