Resep Tahu bakso ala bunda Jkb Karya Fitriana Titis Perdini

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tahu bakso ala bunda Jkb Karya Fitriana Titis Perdini
  • Resep Tahu bakso ala bunda Jkb oleh Fitriana Titis Perdini

    Inilah resep memasak Tahu bakso ala bunda Jkb. Resep Tahu bakso ala bunda Jkb yang dibuat oleh Fitriana Titis Perdini bisa jadi .



    cara membuat Tahu bakso ala bunda Jkb


    Resep Tahu bakso ala bunda Jkb


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 500 gr daging sapi cincang
    2. 250 gr daging ayam cincang
    3. 5 sdm bawang goreng
    4. 1 sdt soda kue
    5. 2 sdt garam
    6. 1/2 sdt merica
    7. 3 siung bawang putih
    8. 1 sdm minyak goreng
    9. 150 gr tepung tapioka
    10. 1 butir telur dingin
    11. 10 kotak es batu yg kecil dihancurkan
    12. bahan lain :
    13. 1 bgks tahu coklat yg isi (jgn yg kopong)

    Langkah

    1. Haluskan semua bahan dan bumbu dlm food processor. Adonan siap pakai deh

    2. Kl mau buat tahu bakso tinggal gunting tahu coklat lalu isi adonan bakso dan kukus sampai matang

    3. Kl mau dibuat bakso jg bisa, adonan tadi di bulet2 lalu ceburin ke air mendidih nanti yg matang akan mengapung lalu angkat dan tiriskan ?? stokis bakso anda siap deh ?? mau dibuat apa bahan dasar adonannya ya itu juga.




    Itulah Resep Tahu bakso ala bunda Jkb, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Tahu bakso ala bunda Jkb diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tahu bakso ala bunda Jkb Karya Fitriana Titis Perdini diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Tahu bakso ala bunda Jkb Karya Fitriana Titis Perdini dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2015/08/resep-tahu-bakso-ala-bunda-jkb-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.