Resep KOlak PIsang uBI SINGkong (KOPI BISING) oleh Atin Nia
Berikut ini resep masakan KOlak PIsang uBI SINGkong (KOPI BISING). Resep KOlak PIsang uBI SINGkong (KOPI BISING) yang dishare oleh Atin Nia cukup untuk .
Resep KOlak PIsang uBI SINGkong (KOPI BISING)
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 gram ubi
- 500 gram singkong
- 5 buah pisang
- 300 gram gula
- 1 sendok teh garam
- 1/4 butir kelapa santan
Langkah
-
Kupas dan potong & cuci bahan isian kolak (ubi, singkong, pisang)
-
Siapkan air untuk merebus. Masukkan singkong masak hingga setengah matang
-
Masukkan ubi rebus hingga empuk
-
Setelah ubi dan singkong matang tambahkan pisang.
-
Tambahkan gula dan santan. Masak hingga mendidih
-
Angkat dan sajikan. Kolak pisang ubi singkong siap dihidangkan
Demikianlah Resep KOlak PIsang uBI SINGkong (KOPI BISING), Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep KOlak PIsang uBI SINGkong (KOPI BISING) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep KOlak PIsang uBI SINGkong (KOPI BISING) Dari Atin Nia diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep KOlak PIsang uBI SINGkong (KOPI BISING) Dari Atin Nia dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2015/10/resep-kolak-pisang-ubi-singkong-kopi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.