Resep Rainbow Nasi Goreng Ala Umi oleh Widya Amrie
Berikut ini resep cara membuat Rainbow Nasi Goreng Ala Umi. Resep Rainbow Nasi Goreng Ala Umi yang dibuat oleh Widya Amrie cukup untuk 6 porsi.
Resep Rainbow Nasi Goreng Ala Umi
Porsi: 6 porsi
Bahan-bahan
- 1 baskom nasi
- 8 buah bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 1 ujung jari kunyit
- 3 buah cabe merah
- 5 buah cabe rawit
- 2 sdm kecap
- secukupnya garam & penyedap rasa
- sayur:
- sawi hijau
- wortel
- tomat
- daun bawang
- pelengkap:
- ayam suwir
- telur dadar kocok lepas
Langkah
-
Siapkan bahan yang di perlukan, haluskan bawang merah, bawang putih, cabe, kunyit
-
Tuang minyak dalam wajan sedikit saja untuk mendadar telur. Kocok lepas, sisa minyak telur untuk menumis bumbu halus yg sudah di uleg masak sampai harum
-
Masukkan wortel, sawi, daun bawang, tomat & nasi. Aduk rata. Tambahkan telur. Kecap. Garam. Penyedap. Masak hingga matang. Koreksi rasa. Siap sajikan
-
Kalo resep telor dadar yang di sebelah foto sih. Cuma garam lada aduk rata. Goreng. Sdh matang di gulung terus di potong2. Selesai.
Itulah Resep Rainbow Nasi Goreng Ala Umi, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Rainbow Nasi Goreng Ala Umi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Rainbow Nasi Goreng Ala Umi Oleh Widya Amrie diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Rainbow Nasi Goreng Ala Umi Oleh Widya Amrie dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2015/10/resep-rainbow-nasi-goreng-ala-umi-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.