Resep Ayam Kremes oleh Nur Sabatiana
Inilah resep masakan Ayam Kremes. Resep Ayam Kremes yang dishare oleh Nur Sabatiana bisa jadi 10 porsi.
Resep Ayam Kremes
Porsi: 10 porsi
Bahan-bahan
- 1 ekor ayam kampung muda (1kg)
- 3 lembar salam
- 1 ruas jari laos, geprek
- 1 batang serai, geprek
- 50 gram gula merah (ato sesuai selera)
- secukupnya garam dan kaldu ayam bubuk
- 600 ml air kelapa
- >> bumbu halus
- 3 siung bawang putih
- 5 siung bawang merah
- 3 butir kemiri goreng
- 1 sdm ketumbar sangrai
- 1/2 sdt lada butir
- 1 ruas jari jahe
- tepung pelapis :
- 4 sdm tepung bumbu serbaguna (sy pake sajiku
- 150-200 ml air
- 1 butir telur
Langkah
-
Ungkep ayam dgn semua bumbu smp ayam empuk dan bumbu meresap. penggunaan air kelapa disesuaikan jenis ayamnya, sy pake sekitar 600 ml. setelah matang dan empuk tiriskan dan dinginkan.
-
Campur smp rata bahan pelapis. masukkan ayam satu persatu dan goreng dlm minyak banyak yg udh dipanaskan (deep fry) smp coklat keemasan.
-
Sisa tepung pelapis digoreng sesendok demi sesendok (dituang pelan2 atau seperti di tetesin) dlm minyak yg benar2 panas. cukup 2-3 sdm sekali goreng biar tdk gosong :) selamat mencoba
Itulah tadi Resep Ayam Kremes, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Ayam Kremes diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam Kremes Kiriman dari Nur Sabatiana diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam Kremes Kiriman dari Nur Sabatiana dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2015/11/resep-ayam-kremes-kiriman-dari-nur.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.