Resep Tumis Kangkung Terasi Kres-kres oleh Luky
Inilah cara membuat Tumis Kangkung Terasi Kres-kres. Resep Tumis Kangkung Terasi Kres-kres yang ditulis Luky bisa menjadi .
Resep Tumis Kangkung Terasi Kres-kres
Porsi:
Bahan-bahan
- 4 ikat kangkung
- 4 buah tomat
- 8 buah cabe rawit
- 3 buah cabe merah
- 2 bungkus terasi udang abc
- 15 siung bawang merah
- 8 siung bawang putih
- 1 sdm garam
- 1 sdt gula pasir
- 1 sdm ketumbar
- 1/2 sdt lada
- 10 sdm minyak
- 1 ruas lengkuas
- 1 batang serai
- 1 lembar daun salam
- 2 gelas air
Langkah
-
Siapkan kangkung, bawang merah dan putih dikupas, cabai, tomat, serai lengkuas, lalu cuci bersih, dan siapkan bumbu yg selainnya pula
-
Ketumbar, 12 siung bawang merah, 8 siung bawang putih dan 5 cabe rawit di uleg halus
-
Gemprek lengkuas dan serai
-
Potong-potong cabai, tomat, dan bawang merah serta buka bungkus terasi
-
Panaskan minyak dan tumis bumbu halus hingga harum. lalu masukan bawang dan cabai potongnya
-
Tambahkan daun salam, serai, dan lengkuas, garam, gula, lada serta terasi
-
Masukan kangkung
-
Saat sudah 1/2 layu kangkungnya, tambahkan tomat
-
Ditumis hingga 3 menit setelah tomat dimasukan, lalu matikan kompor, dan siap disajikan
Itulah tadi Resep Tumis Kangkung Terasi Kres-kres, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Tumis Kangkung Terasi Kres-kres diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis Kangkung Terasi Kres-kres Kiriman dari Luky diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tumis Kangkung Terasi Kres-kres Kiriman dari Luky dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2015/11/resep-tumis-kangkung-terasi-kres-kres.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.