Resep Banana Brownies (gluten free no mixer) oleh Rere Rekma
Berikut ini adalah cara membuat Banana Brownies (gluten free no mixer). Resep Banana Brownies (gluten free no mixer) yang ditulis Rere Rekma cukup untuk .
Resep Banana Brownies (gluten free no mixer)
Porsi:
Bahan-bahan
- 5 sdm tepung beras
- 1 sdm maizena
- 4 sdm gula pasir
- 1 buah pisang raja nangka yg matang
- 1 sachet susu milo
- 5 sdm susu cair
- 5 sdm susu cair
- 1 sachet skm coklat
- 1 bungkus vanili bubuk
- 3 sdm minyak sayur
- 1 butir telor
- 50 gr dark cooking chocolate (dcc) *opsi
Langkah
-
Panaskan kukusan jangan lupa tutup panci di bungkus dgn serbet
-
Lelehkan minyak sayur dgn dcc,campur dgn telor kocok rata sisihkan
-
Campurkan tepung beras,maizena,vanili,milo,gula,skm coklat dan susu cair aduk rata
-
Haluskan/lumatkan pisang dgn garpu campurkan ke dlm adonan aduk rata tambahkan dcc dan minyak telor aduk rata
-
Olesin cetakan dgn minyak tipis tuang ke dlm cetakan sampai penuh kemudian kukus dlm api sedang selama 15 menit
Demikianlah tadi Resep Banana Brownies (gluten free no mixer), Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Banana Brownies (gluten free no mixer) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Banana Brownies (gluten free no mixer) Dari Rere Rekma diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Banana Brownies (gluten free no mixer) Dari Rere Rekma dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2015/12/resep-banana-brownies-gluten-free-no.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.