Resep Selai nenas untuk nastar Oleh teh atiek

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Selai nenas untuk nastar Oleh teh atiek
  • Resep Selai nenas untuk nastar oleh teh atiek

    Dibawah ini adalah resep cara membuat Selai nenas untuk nastar. Resep Selai nenas untuk nastar yang ditulis teh atiek bisa jadi .



    resep masakan Selai nenas untuk nastar


    Resep Selai nenas untuk nastar


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 7 buah nenas
    2. 200 grm gula pasir
    3. 5 buah cengkeh
    4. 5 cm kayu manis
    5. Sedikit garam

    Langkah

    1. Kupas nenas, lalu cuci. Parut atau diblend juga bisa. Buang bonggolnya.

    2. Masak sampai kental dengan api kecil

    3. Setelah agak menyusut airnya masukkan gula,garam,cengkeh dan kayu manis.

    4. Aduk aduk terus biar tidak mengerak dan menggumpal. Setelah kering matikan api, sambil terus diaduk. Simpan dalam wadah. Selai siap digunakan




    Demikianlah tadi Resep Selai nenas untuk nastar, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Selai nenas untuk nastar diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Selai nenas untuk nastar Oleh teh atiek diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Selai nenas untuk nastar Oleh teh atiek dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2015/12/resep-selai-nenas-untuk-nastar-oleh-teh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.