Resep Sop Daging Sapi #KitaBerbagi By Yesi Sulistyaningsih

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sop Daging Sapi #KitaBerbagi By Yesi Sulistyaningsih
  • Resep Sop Daging Sapi #KitaBerbagi oleh Yesi Sulistyaningsih

    Berikut ini adalah resep memasak Sop Daging Sapi #KitaBerbagi. Resep Sop Daging Sapi #KitaBerbagi yang dishare oleh Yesi Sulistyaningsih bisa menjadi .



    gambar untuk resep makanan Sop Daging Sapi #KitaBerbagi


    Resep Sop Daging Sapi #KitaBerbagi


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 250 gr daging sapi, potong kecil2
    2. 50 gr tetelan, potong2
    3. 1500 ml air
    4. 3 buah wortel, potong sesuai selera
    5. 1/2 buah kol, potong kasar
    6. 1/2 ons kapri
    7. 3 batang daun bawang, potong2
    8. Secukupnya garam
    9. Secukupnya gula
    10. Secukupnya kaldu bubuk
    11. Secukupnya merica
    12. 5 buah ceker ayam (optional, anak suka ceker)

    Langkah

    1. Rebus air sampai mendidih, lalu masukkan daging sapi, tetelan dan ceker ayam, tunggu sampai setengah matang.

    2. Masukkan wortel. Tambahkan garam, gula, merica dan kaldu bubuk, aduk rata. Tes rasa.

    3. Setelah daging dan wortel matang, masukkan kapri, kol dan daun bawang. Aduk rata dan tunggu sampai mendidih, angkat. Hidangkan selagi hangat.




    Itulah Resep Sop Daging Sapi #KitaBerbagi, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Sop Daging Sapi #KitaBerbagi diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sop Daging Sapi #KitaBerbagi By Yesi Sulistyaningsih diatas pada kategori resep berikut ini
     

    Anda sedang membaca Resep Sop Daging Sapi #KitaBerbagi By Yesi Sulistyaningsih dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2015/12/resep-sop-daging-sapi-kitaberbagi-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.