Resep Tumis gabus asam pedas oleh ATIKARATIH
Dibawah ini adalah resep memasak Tumis gabus asam pedas. Resep Tumis gabus asam pedas yang ditulis ATIKARATIH cukup untuk .
Resep Tumis gabus asam pedas
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 kg ikan gabus
- 7 siung bawang merah iris tipis
- 5 siung bawang putih iris tipis
- 2 buah tomat hijau iris
- cabe merah keriting potong serong
- cabe rawit merah potong serong
- 1 btg sereh geprek
- 1 buah jeruk nipis
- 1 ruas lengkuas geprek
- 3 lembar daun jeruk
- 3 lembar daun salam
- garam
- asam jawa matang seduh dengan air panas
- penyedap rasa
- gula pasir
- minyak goreng untuk menumis
- air putih
Langkah
-
Cuci ikan gabus dan potong menjadi beberapa bagian, lumuri dengan garam dan jeruk nipis, diamkan kurang lebih 10menit, goreng sampai setengah kering, angkat sisihkan
-
Tumis bawang merah bawang putih cabe keriting cabe rawit sereh lengkuas daun jeruk daun salam hingga harum
-
Tuangkan air seduhan asam jawa tambahkan air putih, beri garam, gula pasir, penyedap rasa, aduk hingga rata, koreksi rasa
-
Saat sudah mendidih, masukkan ikan gabus yang sudah di goreng, masak sebentar, jgn terlalu lama karna bisa membuat ikan gabusnya hancur, angkat sajikan
Itulah Resep Tumis gabus asam pedas, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Tumis gabus asam pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis gabus asam pedas By ATIKARATIH diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tumis gabus asam pedas By ATIKARATIH dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2015/12/resep-tumis-gabus-asam-pedas-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.