Resep Kurma Coklat isi biskuit oleh Dewi Fadillah
Berikut ini resep Kurma Coklat isi biskuit. Resep Kurma Coklat isi biskuit yang ditulis Dewi Fadillah cukup untuk .
Resep Kurma Coklat isi biskuit
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gram Kurma (pilih yg tidak terlalu manis)
- 150 gram Coklat Dark
- 50 gram Springkle
- 50 gram Biskuit (saya gunakan biskuit Roma kelapa)
Langkah
-
Belah kurma kemudian buang bijinya
-
Isi kurma dengan potongan biskuit. Bentuk sesuai selera. (bole bulat atau belah ketupat: bebas)
-
Lelehkan tim coklat dalam wadah (wadah harus benar2 kering)
-
Masukkan kurma yg telah di bentuk ke dalam lelehan coklat
-
Letakkan dalam loyang atau wadah lainnya (kering)
-
Taburkan springkle secukupnya
-
Diamkan hingga mengering (coklatnya membeku)
-
Susun dalam toples dan siap disajikan
Demikianlah tadi Resep Kurma Coklat isi biskuit, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Kurma Coklat isi biskuit diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kurma Coklat isi biskuit - Dewi Fadillah diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kurma Coklat isi biskuit - Dewi Fadillah dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2016/01/resep-kurma-coklat-isi-biskuit-dewi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.