Resep Puding Longan Cocopandan oleh Dewi Sulistiawan
Berikut ini resep cara membuat Puding Longan Cocopandan. Resep Puding Longan Cocopandan yang ditulis Dewi Sulistiawan cukup untuk .
Resep Puding Longan Cocopandan
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 bungkus agar2 swalow plain
- 1/2 bungkus nutrijel plain
- 300 ml sirup Marjan hijau
- 1 Liter air kelapa muda
- 1 Liter air putih
- 1 sendok makan selasih
- 200 gram natadecoco
- 1 butir daging kelapa muda
- 1 kaleng longan
- secukupnya gula
Langkah
Masak secukupnya air,gula dan 1/4 agar2 swalow sampai mendidih. Susun buah longan pada cetakan agar,lalu tuang agar2 bening yg telah dimasak td. Sisihkan sampai agar2 mengeras
Tuangkan air, air kelapa muda, sirup Marjan,gula dan agar2 swalow+nutrijel. Masak sampai mendidih. Lalu masukan biji selasih, natadecoco & daging kelapa muda
Lalu siram keatas cetakan agar2 longan yg telah mengeras tadi.
Hilangkan uap panas,masukan kulkas sampai mengeras. Lalu puding longan Cocopandan siap dinikmati
Demikianlah tadi Resep Puding Longan Cocopandan, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Puding Longan Cocopandan diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding Longan Cocopandan Karya Dewi Sulistiawan diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Puding Longan Cocopandan Karya Dewi Sulistiawan dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2016/01/resep-puding-longan-cocopandan-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.