Resep Pastel simpel isi mie kentang sosis oleh Dede Riana
Inilah cara membuat Pastel simpel isi mie kentang sosis. Resep Pastel simpel isi mie kentang sosis yang dibuat oleh Dede Riana dapat disajikan 10 porsi.
Resep Pastel simpel isi mie kentang sosis
Porsi: 10 porsi
Bahan-bahan
- 200 gram terigu
- 2 sdm margarine
- secukupnya garam
- 75 ml air
- untuk isiannya
- 1 bungkus mie goreng
- 1 buah kentang
- 2 buah sosis
Langkah
-
Untuk kulit: campur terigu dan garam aduk aduk kemudian tambahkan margarine aduk lagi.lalu tamnahkan air sedikit demi sedikit.uleni hingga kalis.
-
Istirahatkan adonan selama 30 menit.
-
Untuk isian: tumis mie goreng yang sudah matang, sosis dan kentang.tambakan air sedikit dan beri penyedap rasa.jika sudah mengental matikan api.angkat
-
Bulatkan adonan kemudian gilas dengan rolling pin atau pasta maker.beri isian lalu tutup kembali.pilin.bagian luar adonan (kalo susah milinnya pake garpu aja caranya diteken dibagian kulit luarnya)
-
Goreng dengan api sedang hingga matang.sajikan selamat mencoba??
Demikianlah Resep Pastel simpel isi mie kentang sosis, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Pastel simpel isi mie kentang sosis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pastel simpel isi mie kentang sosis Kiriman dari Dede Riana diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pastel simpel isi mie kentang sosis Kiriman dari Dede Riana dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2016/02/resep-pastel-simpel-isi-mie-kentang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.