Resep Ice Cream Lembut (home made) oleh Yayuk Indriyani
Dibawah ini adalah cara memasak Ice Cream Lembut (home made). Resep Ice Cream Lembut (home made) yang dishare oleh Yayuk Indriyani bisa jadi 5 kotak.
Resep Ice Cream Lembut (home made)
Porsi: 5 kotak
Bahan-bahan
- 1/2 kaleng SKM putih
- 150 gram gula pasir
- 1 sdm SP
- 2,5 kaleng air (kaleng SKM)
- 1 sdt garam
- 3 sdm maizena
- buah pasta buah/jus
Langkah
-
Campur SKM, air, maizena, gula, garam. Aduk dan didihkan sampai meletup2
-
Tim SP dengan 1 sdm air panas (bisa dimasukkan rice cooker)
-
Adonan campuran didinginkan dan memasukkan ke frezer hingga beku/setengah beku
-
Keluarkan dan hancurkan, mixer dengan SP yg sudah ditim +/- 20 menit sampai mengembang 2x lipat
-
Beri pasta/jus buah, kemas, masukkan frezer sampai beku
-
Siap dihidangkan
Demikianlah Resep Ice Cream Lembut (home made), Semoga saja anda menyukainya.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Ice Cream Lembut (home made) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ice Cream Lembut (home made) By Yayuk Indriyani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ice Cream Lembut (home made) By Yayuk Indriyani dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2016/03/resep-ice-cream-lembut-home-made-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.