Resep Kolak Waluh Singkong oleh AyuAnita Petrisia
Inilah cara memasak Kolak Waluh Singkong. Resep Kolak Waluh Singkong yang ditulis AyuAnita Petrisia bisa disajikan .
Resep Kolak Waluh Singkong
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 buah singkong potong kecil bbrpa bagian
- 1 buah waluh kupas secukupnya
- 1 buah santan instan kara
- secukupnya gula merah sisir
- secukupnya gula pasir
- secukupnya garam
- 3 batang daun pandan simpulkan
- secukupnya air
Langkah
-
Didihkan air dan masuk kan potongan singkong, masak hingga agak lunak
-
Setelah singkong agak lunak masuk kan simpul daun pandan,waluh kemudian gula merah, gula pasir, garam. Masak sebentar
-
Tambahkan santan instan yg telah diencerkan dg air dan aduk merata. Tunggu hingga mendidih. Matikan Kompor dan Siap disajikan ?? cocok untuk Buka Puasa. Happy Iftar..
Itulah tadi Resep Kolak Waluh Singkong, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Kolak Waluh Singkong diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kolak Waluh Singkong - AyuAnita Petrisia diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kolak Waluh Singkong - AyuAnita Petrisia dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2016/03/resep-kolak-waluh-singkong-ayuanita.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.