Resep Onion Ring simple oleh Peer Dian
Berikut ini cara memasak Onion Ring simple. Resep Onion Ring simple yang dibuat oleh Peer Dian bisa jadi 1 piring penuh.
Resep Onion Ring simple
Porsi: 1 piring penuh
Bahan-bahan
- 1 bh bawang bombay ukuran sedang
- 10 sdm tepung terigu
- 3 sdm tepung beras
- 3 siung bawang putih
- 1 sdt gula
- 1 sdt garam
- 1 butir Kemiri
- 1 sdt Lada
- Secukupnya Air hangat
Langkah
Kupas bawang bombay selebar 1/2 ruas jari sampai habis. Ingat bawang bombay tetap berbentuk lingkaran ya gaes.
Ulek halus bawang putih, kemiri, garam dan gula
Campurkan dalam satu wadah tepung terigu (7 sdm), lalu campurkan bumbu halus dan air sampai adonan cair agak kental.
Haluskan bawang putih, garam, gula.
Siapkan wadah untuk sisa tepung yang dipakai sebagai adonan kering untuk pelapis setelah dicelup adonan basah.
Siapkan adonan basah (7sdm tepung terigu) dalam satu wadah. Kemudian campurkan bahan halus ke adonan. Tambahkan air hingga cair agak kental.
Ambil bawang bombay yang telah dilepaskan satu satu ke adonan basah lalu ke adonan kering sampai bawang habis.
Siapkan wadah lain untuk adonan kering. Masukkan sisa tepung terigu dan campur dengan tepung beras
Goreng dalam minyak panas dengan api sedang.
Ambil bawang bombay satu per satu. Celupkan ke adonan basah hingga merata, lalu baluri dengan adonan kering. Lakukan hingga bawang bombay habis.
Angkat lalu tiriskan. Onion ring siap disantap! Bisa dicocol saus atau sambal sesuai selera
Goreng dengan minyak panas dan api sedang. Masak hingga cokelat keemasan.
Itulah Resep Onion Ring simple, Semoga berguna untuk anda.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Onion Ring simple diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Onion Ring simple By Peer Dian diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Onion Ring simple By Peer Dian dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2016/03/resep-onion-ring-simple-by-peer-dian.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.