Resep Soto Ayam ranjau oleh Trie Ismawarni
Berikut ini cara memasak Soto Ayam ranjau. Resep Soto Ayam ranjau yang ditulis Trie Ismawarni bisa jadi 4 porsi.
Resep Soto Ayam ranjau
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 1 kg ayam ranjau (terdiri dari, leher, ceker, suwiwi, kerongkongan) rebus hingga lunak
- 250 gram touge pendek
- 250 gram soun di rendam, biar jadi lembek
- 4 batang daun seledri dipotong halus
- 4 buah kentang, iris tipis, goreng, hingga kering
- bumbu halus/uleg/blender
- 1/2 sdk teh lada butiran
- 1/2 sdk teh ketumbar
- 10 buah bw merah
- 3 buah bw putih
- 1 ruas jahe -/- 5 cm
- 1 ruas kunyit +/- 5 cm
- 3 butir kemiri
- 1 ruas lengkuas -/+ 5 cm - di geprek
- 5 lb daun salam
- 3 lb daun jeruk
- 2 batang sereh ikat di memarkan
- 50 ml minyak goreng untuk menumis
- Pelengkap
- 3 buah telur rebus, potong jadi 2
- bawang goreng untuk taburan
- krupuk atau emping, untuk toping
- Sambal
- 250 gram cabe rawit merah direbus dan di uleg hingga halus, tambahkan air secukupnya
Langkah
-
Bumbu yang sudah di uleg/blender, kemudian di tumis, setelah baunya harum, masukan ke ayam ranjau yg sdh di rebus. Rebus kembali bumbu bersama ayam ranjau hingga bumbu matang. Tes rasa, apabila sdh nikmat. sisihkan.
-
Cara penyajian, siapkan mangkok, isi dg, tauge pendek, soun, masukan kuah soto dan ranjau ayam. setelah itu beri toping, daun seledri, kentang iris, telur, dan emping.
-
Bila suka manis, asam dan pedas, silahkan tambahkan sambal, jeruk nipis dan kecap.
Itulah tadi Resep Soto Ayam ranjau, Harapan kami anda menyukainya.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Soto Ayam ranjau diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Soto Ayam ranjau By Trie Ismawarni diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Soto Ayam ranjau By Trie Ismawarni dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2016/04/resep-soto-ayam-ranjau-by-trie-ismawarni.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.