Resep Kolak Waluh Labu Kuning oleh putri
Berikut ini adalah cara membuat Kolak Waluh Labu Kuning. Resep Kolak Waluh Labu Kuning yang dishare oleh putri dapat disajikan .
Resep Kolak Waluh Labu Kuning
Porsi:
Bahan-bahan
- 400 gram labu kuning
- 250 gram gula merah ato sesuaikan selera
- 1000 ml air
- 500 ml santan kental dari 1/2 butir kelapa
- 2 lembar daun pandan
- 1 sdt garam
Langkah
-
Cuci bersih labu kuning potong-potong, masak bersama air dan gula Jawa beri daun pandan, masak hingga Empuk
-
Beri santan Kental, Tambahkan garam aduk-aduk jangan sampai santan pecah, Koreksi rasa
-
Sajikan hangat ato tambahkan es batu jika suka
Itulah tadi Resep Kolak Waluh Labu Kuning, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Kolak Waluh Labu Kuning diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kolak Waluh Labu Kuning Dari putri diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kolak Waluh Labu Kuning Dari putri dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2016/05/resep-kolak-waluh-labu-kuning-dari-putri.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.