Resep Martabak Mie Endolita oleh Mama Kiyomi
Berikut ini adalah resep memasak Martabak Mie Endolita. Resep Martabak Mie Endolita yang dibuat oleh Mama Kiyomi bisa jadi .
Resep Martabak Mie Endolita
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 bgks mie instan apa saja
- 2 butir telur
- 1/2 sdt garam
- 2 siung bawang merah
- 1 siung bawah putih
- 1/4 bawang bombay
- 1 buah bawang prei
- Minyak untuk menggoreng
Langkah
-
Masak mie hingga agak lunak. Jgn terlalu lunak biar tdk hancur. Angkat tiriskan.
-
Siapkan wadah. Masukkan telur, garam, bawang prei yg sdh dipotong2 dan mie yg sdh dimasak. Campur semua jd satu.
-
Panaskan minyak. Tumis bawang bombai, bawang merah dan bawang putih hingga harum. Masukkan adonan mie. Masak hingga matang...
-
Angkat dan tiriskan.... potong2 sesuai selera...... martabak mie siap disantap hangat bersama keluarga. Selamat mencoba...
Demikianlah Resep Martabak Mie Endolita, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Martabak Mie Endolita diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Martabak Mie Endolita Kiriman dari Mama Kiyomi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Martabak Mie Endolita Kiriman dari Mama Kiyomi dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2016/06/resep-martabak-mie-endolita-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.