Resep Tempe Goreng Sajiku Crispy (2 bahan saja) oleh Felicia Gratianus
Inilah resep Tempe Goreng Sajiku Crispy (2 bahan saja). Resep Tempe Goreng Sajiku Crispy (2 bahan saja) yang ditulis Felicia Gratianus bisa menjadi 3 porsi.
Resep Tempe Goreng Sajiku Crispy (2 bahan saja)
Porsi: 3 porsi
Bahan-bahan
- 1/2 papan tempe
- 1 bks tepung bumbu sajiku ukuran kecil
- secukupnya air matang
- minyak untuk menggoreng
Langkah
Potong tempe sesuai selera
Adonan tepung : Tuang tepung sajiku kira kira 7 sendok makan lalu tuang air matang, aduk sampai rata. Konsistensi adonan kaya tepung goreng pisang yah, agak kental gitu dan ga terlalu encer. Kalo terlalu encer ntar tepungnya ga terasa dan sedikit aja nempel ketempenya
Goreng dalam minyak panas sampai matang, sajikan hangat bersama nasi putih atau sebagai camilan
Demikianlah tadi Resep Tempe Goreng Sajiku Crispy (2 bahan saja), Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Tempe Goreng Sajiku Crispy (2 bahan saja) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tempe Goreng Sajiku Crispy (2 bahan saja) Dari Felicia Gratianus diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tempe Goreng Sajiku Crispy (2 bahan saja) Dari Felicia Gratianus dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2016/06/resep-tempe-goreng-sajiku-crispy-2.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.