Resep Sup Tom Yam Aneka Bola Seafood oleh DhinieTiyas
Berikut ini adalah cara membuat Sup Tom Yam Aneka Bola Seafood. Resep Sup Tom Yam Aneka Bola Seafood yang ditulis DhinieTiyas cukup untuk 3-4 porsi.
Resep Sup Tom Yam Aneka Bola Seafood
Porsi: 3-4 porsi
Bahan-bahan
- 500 gr aneka bola seafood
- 1 buah bawang bombay iris tipis
- 3 cm jahe digeprek
- 3 cm lengkuas digeprek
- 1 batang sereh digeprek ujungnya
- secukupnya daun jeruk
- 2 buah tomat ijo potong 4 bagian
- 2 buah jeruk nipis peras airnya
- 3 buah cabai merah besar iris serong
- secukupnya garam, gula, merica
- 2 sdm mentega untuk menumis
- bumbu halus
- 5 siung bawang putih
- 5 siung bawang merah
- 5 buah cabai rawit (kalau suka pedas boleh ditambahkan)
- 1 buah tomat
- pelengkap
- Daun bawang secukupnya (iris tipis untuk taburan)
Langkah
Tumis bumbu halus bersama bawang bombay, setelah bawang bombay layu masukkan jahe, lengkuas, sereh, daun jeruk, tomat ijo dan cabe merah besar aduk hingga rata.
Dalam panci rebus aneka bola seafood dengan air secukupnya.
Setelah tumisan bumbu matang dan harum, masukkan ke dalam rebusan aneka bola seafood dan aduk hingga tercampur.
Tambahkan air jeruk nipis, garam, gula dan merica, masak hingga matang.
Setelah matang, taburkan soup dengan irisan daun bawang.
Soup tomyam aneka bola seafood siap untuk dihidangkan
Demikianlah tadi Resep Sup Tom Yam Aneka Bola Seafood, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sup Tom Yam Aneka Bola Seafood diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sup Tom Yam Aneka Bola Seafood Oleh DhinieTiyas diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sup Tom Yam Aneka Bola Seafood Oleh DhinieTiyas dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2016/07/resep-sup-tom-yam-aneka-bola-seafood.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.