Resep Kepiting Gulai daun ubi oleh LOla RizKy AnggRainy
Dibawah ini adalah cara membuat Kepiting Gulai daun ubi. Resep Kepiting Gulai daun ubi yang ditulis LOla RizKy AnggRainy dapat disajikan 4 orang.
Resep Kepiting Gulai daun ubi
Porsi: 4 orang
Bahan-bahan
- 1/2 kg Kepiting
- 1/2 ons cabe rawit (sesuai selera,karena sy suka pedes)
- 4 buah bawang putih
- 8 buah bawang merah
- 1 buah sereh
- 1 ruas ibu jari (lengkuas,jahe,kunyit)
- 1 buah asam gandis
- 3 buah asam cekala
- Santan
- Daun ubi
- garam
- air
- ketumbar secukupnya(sangrai bentar biar wangi)
Langkah
-
Siram terlebih dahulu kepiting dengan air panas
-
Haluskan semua bumbu kecuali asam gandis,asam cekala,sereh,lengkuas
-
Panaskan minyak,tumis bumbu sebentar hingga wangi,masukkan sereh,beri air sedikit,masukkan kepiting,tunggu sebentar agar bumbu meresap.
-
Masukkan santan,aduk2 supaya santan tdk pecah.
-
Setelah santan mendidih,masukkan asam gandis,asam cekala,dan daun ubi.
-
Berikan sedikit garam,tunggu sampai daun ubi lembut.siap dihidangkan.
Itulah Resep Kepiting Gulai daun ubi, Semoga saja anda menyukainya.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Kepiting Gulai daun ubi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kepiting Gulai daun ubi Dari LOla RizKy AnggRainy diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kepiting Gulai daun ubi Dari LOla RizKy AnggRainy dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2016/08/resep-kepiting-gulai-daun-ubi-dari-lola.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.