Resep Sup ayam kuah kental oleh Happy's Kitchen
Berikut ini resep Sup ayam kuah kental. Resep Sup ayam kuah kental yang dishare oleh Happy's Kitchen dapat disajikan .
Resep Sup ayam kuah kental
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gram ayam
- 250 gram wortel
- 1 buah jagung manis (besar)
- 250 gram cesim bangkok
- 2 buah kentang
- 150 gram kembang kol (sebenernya si lebih enak pake brokoli)
- 6 buah bawang putih (besar besar ya bu.. kalo bisa pake bawang kating emm lebih gurih)
- secukupnya lada bubuk
- sesuai selera garam
- sesuai selera penyedap rasa
- 1 sdt gula pasir
- 4 sdm tepung maizena (diseduh dengan air)
- 2 liter air
Langkah
-
Potong ayam kecil-kecil, potong semua bahan sayurannya. Dan seset jagung. Kemudian masak ayam terlebih dahulu didalam panci yang sudah diisi air
-
Setelah air mendidih, biarkan beberapa menit. Kemudian masukan wortel, kentang, dan jagung yang telah dipotong-potong tadi ke dalam panci
-
Haluskan bumbu. Bawang putih dan garam. Setelah halus, masukan ke dalam panci. Beri penyedap rasa, lada bubuk, dan gula pasir sesuai selara anda. Lalu aduk
-
Lalu, masukan tepung maizena ke dalam panci. Aduk hingga merata.
Matikan kompor. Sup ayam kuah kental pun siap disajikan....
Itulah Resep Sup ayam kuah kental, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sup ayam kuah kental diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sup ayam kuah kental By Happy's Kitchen diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sup ayam kuah kental By Happy's Kitchen dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2016/09/resep-sup-ayam-kuah-kental-by-happy.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.