Resep Cakalang Suwir Pedas oleh Ummu Aisyah
Berikut ini adalah resep masakan Cakalang Suwir Pedas. Resep Cakalang Suwir Pedas yang dishare oleh Ummu Aisyah bisa disajikan .
Resep Cakalang Suwir Pedas
Porsi:
Bahan-bahan
- 300 gr ikan cakalang
- 5 siung bawang putih
- 4 buah cabai merah
- secukupnya garam
- segenggam kemangi
- 2 cm jahe
- 1 sdm minyak
Langkah
Cuci ikan cakalang sampai bersih, rebus dengan sedikit air dan jahe geprek
Setelah matang, tiriskan, suwir2, dan bersihkan tulang
Haluskan cabai dan bawang putih, tumis hingga harum kemudian masukkan sedikit air, lalu masukkan ikan dan garam sesuai selera
Aduk2 terus sampai kering, lalu masukkan kemangi
Siap disajikan
Itulah tadi Resep Cakalang Suwir Pedas, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Cakalang Suwir Pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cakalang Suwir Pedas Dari Ummu Aisyah diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cakalang Suwir Pedas Dari Ummu Aisyah dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2016/10/resep-cakalang-suwir-pedas-dari-ummu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.