Resep Kue semprit/custard cookie oleh rahmadjuprianto
Berikut ini adalah cara memasak Kue semprit/custard cookie. Resep Kue semprit/custard cookie yang dibuat oleh rahmadjuprianto bisa disajikan .
Resep Kue semprit/custard cookie
Porsi:
Bahan-bahan
- 200 gr margarin
- 50 gr butter
- 150 gr icing sugar (saya pakai gula halus)
- 1 butir kuning telur
- 250 gr tepung terigu
- 150 gr tepung custard (biasanya merk hercules)
- 30 gr tepung maizena
- 1 sdt vanili
- Secukupnya chocochips
Langkah
-
Ayak tepung terigu, maizena, custard. Sisihkan
-
Ayak gula halus. Kemudian kocok dengan mentega dan margarin. Kocok hingga lembut.
-
Masukkan kuning telur dan vanili. Kocok kembali.
-
Campurkan ayakan tepung. Aduk dengan spatula.
-
Semprit adonan di loyang. Hias dengan chocochips. Kemudian panggang dengan suhu 170drjt celcius. Jika bagian bawah cookie sdh terlihat kecoklatan berarti sudah matang.
Itulah Resep Kue semprit/custard cookie, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Kue semprit/custard cookie diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue semprit/custard cookie By rahmadjuprianto diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kue semprit/custard cookie By rahmadjuprianto dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2016/10/resep-kue-sempritcustard-cookie-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.