Resep Overnight Oat dengan Kurma Special Karya Cindy Bansaruddin

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Overnight Oat dengan Kurma Special Karya Cindy Bansaruddin
  • Resep Overnight Oat dengan Kurma Special oleh Cindy Bansaruddin

    Inilah cara membuat Overnight Oat dengan Kurma Special. Resep Overnight Oat dengan Kurma Special yang dibuat oleh Cindy Bansaruddin dapat disajikan 1 porsi.



    resep lengkap untuk Overnight Oat dengan Kurma Special


    Resep Overnight Oat dengan Kurma Special


    Porsi: 1 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1/4 jar Oat
    2. 2 sdm Muesli
    3. 1 sdm Kismis
    4. 1 sdm Roasted Pumpkin Seed
    5. 1 sdt Chia Seed
    6. 1/2 pck Yoghurt Plain
    7. 1/2 jar Low Fat Milk (atau sampai semua bahan terendam)
    8. 5 bh Kurma
    9. 2 sdm Maple Syrup (optional)

    Langkah

    1. Tuang oat hingga 1/4 jar lalu masukkan semua bahan lainnya.

    2. Tuang susu hingga semua bahan terendam.

    3. Tambahkan topping Kurma diatasnya.

    4. Simpan semalaman di kulkas untuk dinikmati keesokkan paginya sebagai breakfast.

    5. Saat akan dimakan, bisa tambahkan Maple Syrup / Madu dan aduk rata.




    Itulah tadi Resep Overnight Oat dengan Kurma Special, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Overnight Oat dengan Kurma Special diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Overnight Oat dengan Kurma Special Karya Cindy Bansaruddin diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Overnight Oat dengan Kurma Special Karya Cindy Bansaruddin dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2016/11/resep-overnight-oat-dengan-kurma.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.