Resep Lupis Ketan bentuk Kue Cang Karya Lingling

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Lupis Ketan bentuk Kue Cang Karya Lingling
  • Resep Lupis Ketan bentuk Kue Cang oleh Lingling

    Berikut ini adalah resep masakan Lupis Ketan bentuk Kue Cang. Resep Lupis Ketan bentuk Kue Cang yang ditulis Lingling dapat disajikan 14 porsi.



    gambar untuk cara membuat Lupis Ketan bentuk Kue Cang


    Resep Lupis Ketan bentuk Kue Cang


    Porsi: 14 porsi

    Bahan-bahan

    1. 250 gram Beras Ketan,rendam semalem
    2. secukupnya Daun pisang
    3. secukupnya Kelapa Parut
    4. 100 Gram Gula merah,sisir halus
    5. Secukupnya Gula Pasir

    Langkah

    1. Tiris kan beras ketan.bersihkan daun pisang sobek2 uk 12 cm. isi daun 1 sdm ketan bungkusnya seperti kue cang trus lilit pake tali.

    2. Rebus selama 2 jam dengan api lilin lalu tiriskan.setelah dingin buka bungkusnya balurkan ke dalam kelapa parut

    3. Masak gula merah dengan sedikit air kalau kurang manis tambah sedikit gula pasir. tuang kinca ke atas lupis lalu siap dinikmati




    Demikianlah Resep Lupis Ketan bentuk Kue Cang, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Lupis Ketan bentuk Kue Cang diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Lupis Ketan bentuk Kue Cang Karya Lingling diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Lupis Ketan bentuk Kue Cang Karya Lingling dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2016/12/resep-lupis-ketan-bentuk-kue-cang-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.