Resep Seblak Kering Kwetiau Telur oleh Tyas Wardhani Pusposari
Berikut ini adalah cara membuat Seblak Kering Kwetiau Telur. Resep Seblak Kering Kwetiau Telur yang dishare oleh Tyas Wardhani Pusposari bisa menjadi .
Resep Seblak Kering Kwetiau Telur
Porsi:
Bahan-bahan
- Kerupuk Bawang
- Bawang putih
- Kencur (kalau saya pakai bumbu bubuk)
- Kwetiau (disini yang paling mendekati itu 'wide rice noodle')
- Cabe rawit
- Daun Bawang
- Telur
Langkah
-
Rendam kerupuk di mangkok berisi air, minimal selama satu jam agar kerupuknya kenyal dan melebar
-
Masukkan minyak, tunggu sampai panas dan masukkan bawang putih dan kencur
-
Masukkan cabai rawit dan tumis
-
Masukkan kwetiau dan kerupuk. Lalu aduk-aduk
-
Tambahkan garam, merica, dan bumbu kencur (kalau memakai bumbu bubuk seperti saya. kalau tidak, ikuti seperti di langkah kedua)
-
Masukkan telur dan orak arik
-
Masukkan daun bawang. Tidak lama setelah itu, silahkan sajikan selagi hangat
Itulah tadi Resep Seblak Kering Kwetiau Telur, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Seblak Kering Kwetiau Telur diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Seblak Kering Kwetiau Telur Karya Tyas Wardhani Pusposari diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Seblak Kering Kwetiau Telur Karya Tyas Wardhani Pusposari dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2016/12/resep-seblak-kering-kwetiau-telur-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.