Resep Barbeque Sauce Homemade Karya Gita Putri

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Barbeque Sauce Homemade Karya Gita Putri
  • Resep Barbeque Sauce Homemade oleh Gita Putri

    Berikut ini adalah resep memasak Barbeque Sauce Homemade. Resep Barbeque Sauce Homemade yang dibuat oleh Gita Putri dapat disajikan .



    cara membuat Barbeque Sauce Homemade


    Resep Barbeque Sauce Homemade


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 3 sdm minyak goreng, utk tumis
    2. 1/2 Bawang Bombay, cincang halus
    3. 3 siung Bawang Putih, cincang halus
    4. 1 buah Paprika Hijau, cincang halus
    5. 8 sdm Saus Tomat
    6. 75 gr Palm Sugar Bubuk
    7. 2 sdm Cuka
    8. 6 sdm Kecap Inggris
    9. 2 sdt Merica Hitam, tumbuk kasar
    10. 1 sdt Garam

    Langkah

    1. Panaskan minyak, tumis bawang bombay, bawang putih, paprika sampai layu

    2. Masukan bumbu lainnya, masak hingga meletup-letup.

    3. Angkat, kemudian blender.
      Pindahkan ke wadah penyimpanan, simpan dalam suhu ruang sejuk/lemari pendingin

    4. Sekarang gak ada alesan lagi belom beli Saus Barbeque kalo mau grill atau apa deh Mom..




    Demikianlah tadi Resep Barbeque Sauce Homemade, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Barbeque Sauce Homemade diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Barbeque Sauce Homemade Karya Gita Putri diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Barbeque Sauce Homemade Karya Gita Putri dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2017/01/resep-barbeque-sauce-homemade-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.