Resep Sayur Tahu Krecek oleh Linda Muchlisin ??
Berikut ini adalah resep cara membuat Sayur Tahu Krecek. Resep Sayur Tahu Krecek yang dibuat oleh Linda Muchlisin ?? bisa disajikan .
Resep Sayur Tahu Krecek
Porsi:
Bahan-bahan
- 4 Kotak Tahu Kuning (Potong Dadu)
- 1 Bungkus Krecek/Rambak
- Kara Santan 65ml (Ambil 1/2 nya dan campur air 1 gelas)
- Secukupnya Garam dan Gula
- Secukupnya Minyak untuk Menumis
- Bumbu Ulek :
- 1 Sachet Terasi Abc Bakar
- 1 Biji Kemiri Sangrai
- 3 Buah Bawang Merah
- 2 Siung Bawang Putih
- 2 Buah Cabe Keriting
- Bahan Pelengkap :
- 2 Lembar Daun Salam
- 2 Lembar Daun Jeruk
- 1 Batang Sere Geprek
- Secukupnya Laos Geprek
- 6 Buah Cabe Rawit Merah Utuh
Langkah
-
Goreng tahu hingga kecoklatan..angkat..tiriskan
-
Tumis bumbu ulek dan bahan pelengkap hingga wangi.. masukkan tahu..aduk2..
-
Kemudian masukkan santan..aduk2..hingga mendidih..
-
Lalu masukkan krecek..aduk2..hingga krecek layu..
-
Masukkan garam dan gula.. cicipi..selesai.. hidangkan..?
Demikianlah Resep Sayur Tahu Krecek, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Sayur Tahu Krecek diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sayur Tahu Krecek Kiriman dari Linda Muchlisin ?? diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sayur Tahu Krecek Kiriman dari Linda Muchlisin ?? dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2017/01/resep-sayur-tahu-krecek-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.