Resep Ayam Ungkep Kecap oleh Sella Erbina Nency
Berikut ini resep memasak Ayam Ungkep Kecap. Resep Ayam Ungkep Kecap yang dibuat oleh Sella Erbina Nency dapat disajikan 12 porsi.
Resep Ayam Ungkep Kecap
Porsi: 12 porsi
Bahan-bahan
- 1 kg ayam (sy pilih paha+sayap)
- 3 siung bawang putih
- 5 siung bawang merah
- 1 sdt ketumbar bubuk
- secukupnya merica bubuk
- secukupnya Kunyit
- secukupnya Jahe
- 1 sdm gula (lebih banyak daripada garam u/ pengganti msg)
- 2 sdt garam
- gula merah (sedikit)
- Air (secukupnya)
- Kecap (secukupnya)
- daun salam,daun jeruk,serai (geprek),laos (geprek)
- Minyak (untuk menumis/blender bumbu)
Langkah
-
Cara Masak: -cuci bersih ayam
-
Blender bawang merah,bawang putih,ketumbar bubur,merica bubuk,kunyit,jahe,tambahkan minyak
-
Panaskan minyak untuk menumis
-
Masukkan bumbu yg telah diblender,tumis hingga harum
-
Masukkan ayam
-
Tambahkan air,gula, garam, kecap
-
Aduk rata
-
Tunggu sampai ayam empuk+tes rasa
-
Matikan kompor
-
(Ayam siap disimpan untuk stock di kulkas)
-
Tips: U/ menyajikan bisa dengan berbagai versi -digoreng -dibakar teflon (Tinggal menambahkan sedikit kecap+lada, jika menghendaki pedas bisa ditambahkan dengan irisan cabe), tambahkan irisan daun pre
Demikianlah tadi Resep Ayam Ungkep Kecap, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Ayam Ungkep Kecap diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam Ungkep Kecap Karya Sella Erbina Nency diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam Ungkep Kecap Karya Sella Erbina Nency dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2017/03/resep-ayam-ungkep-kecap-karya-sella.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.