Resep Orak-arik sayuran telur By Febriyanti D

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Orak-arik sayuran telur By Febriyanti D
  • Resep Orak-arik sayuran telur oleh Febriyanti D

    Berikut ini adalah resep memasak Orak-arik sayuran telur. Resep Orak-arik sayuran telur yang ditulis Febriyanti D bisa disajikan 4 orang.



    resep lengkap untuk Orak-arik sayuran telur


    Resep Orak-arik sayuran telur


    Porsi: 4 orang

    Bahan-bahan

    1. 2 butir telur ayam
    2. ayam goreng disuwir/diganti sosis/ pentol
    3. brokoli hijau
    4. 4 batang buncis
    5. kubis
    6. wortel
    7. daun bawang
    8. sledri
    9. secukupnya garam
    10. 3 bawang merah
    11. 2 bawang putih
    12. 1/2 sdt gula pasir
    13. 2 sdm margarin
    14. 1/2 sdt lada
    15. 5 cabe rawit
    16. secukupnya penyedap
    17. secukupnya air

    Langkah

    1. Uleg garam, bawang merah, bawang putih dan lada.

    2. Panaskan margarin masukkan bumbu halus, masak hingga harum.

    3. Masukkan semua sayuran, kemudian kocok telur dimangkok beri garam sedikit masukkan ke wajan, masak hingga harum

    4. Beri air sedikit dan tambahkan penyedap, gula pasir. masak hingga airnya meresap hilang.

    5. Setelah matang, cicip masakan, kalau dirasa cukup matikan kompor.

    6. Sajikan selagi hangat.

    7. Selamat mencoba moms!




    Demikianlah Resep Orak-arik sayuran telur, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Orak-arik sayuran telur diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Orak-arik sayuran telur By Febriyanti D diatas pada kategori resep berikut ini
     

    Anda sedang membaca Resep Orak-arik sayuran telur By Febriyanti D dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2017/03/resep-orak-arik-sayuran-telur-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.