Resep Sayur bening oyong wortel misoa simple oleh Ega Tri Rimawati
Inilah resep memasak Sayur bening oyong wortel misoa simple. Resep Sayur bening oyong wortel misoa simple yang dibuat oleh Ega Tri Rimawati dapat disajikan 5 porsi.
Resep Sayur bening oyong wortel misoa simple
Porsi: 5 porsi
Bahan-bahan
- 3 buah wortel
- 2 buah oyong
- 1 batang daun bawang
- 50 gram misoa
- 3 siung bawang putih (tumbuk kasar)
- secukupnya garam
- secukupnya gula pasir
- 1 liter air
Langkah
Didihkan air,lalu masukkan bawang putih dan wortel.
Setelah 2 menit masukkan oyong,daun bawang,bumbui garam dan gula pasir,.cek rasa
Jgn lama2 dimasak setelah oyong dimasukkan,biar keliatan seger sayurnya,matikan api,lalu masukkan misoa,.
Dan siap dihidangkan selagi hangat
Itulah Resep Sayur bening oyong wortel misoa simple, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sayur bening oyong wortel misoa simple diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sayur bening oyong wortel misoa simple By Ega Tri Rimawati diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sayur bening oyong wortel misoa simple By Ega Tri Rimawati dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2017/03/resep-sayur-bening-oyong-wortel-misoa.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.