Resep Ayam Bakar Pasundan oleh Titin Gisa
Berikut ini resep cara membuat Ayam Bakar Pasundan. Resep Ayam Bakar Pasundan yang dibuat oleh Titin Gisa bisa disajikan .
Resep Ayam Bakar Pasundan
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 ekor ayam potong jadi 4 (sy 500gr)
- 500 ml air kelapa (sy 300 ml)
- 2 sdm kecap manis Bango (sy 1 sdm)
- 2 lembar daun jeruk
- 1 sdm gula merah (tambahan dr saya)
- 1/2 sdt lada bubuk
- 3 sdm minyak goreng untuk menumis
- Secukupnya garam, gula dan kaldu bubuk bila suka
- ?? Bumbu Halus :??
- 5 butir kemiri
- 5 buah bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 5 buah cabe merah
- 2 cm lengkuas mudah (sy 1 cm)
- 2 cm jahe (sy 1 cm)
- 1 batang serai ambil putihnya
Langkah
-
Cuci bersih ayam lalu tiriskan. Rebus ayam dengan air kelapa, garam, dan lada bubuk hingga matang dan empuk, lalu angkat ayam dan tiriskan.
-
Panaskan minyak goreng, tumis bumbu halus hingga harum dan matang, masukkan ayam, aduk rata, aduk rata, biarkan sebentar hingga bumbu meresap dan sat, lalu angkat.
-
Bakar ayam sabil diolesi sisa bumbu hingga kecoklatan dan bolak balik biar tidak gosong, angkat sajikan.
-
Taara ayam bakar sudah siap, tinggal tambah nasi putih atau nasi liwet sama enaknya.
Itulah Resep Ayam Bakar Pasundan, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Ayam Bakar Pasundan diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam Bakar Pasundan - Titin Gisa diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam Bakar Pasundan - Titin Gisa dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2017/04/resep-ayam-bakar-pasundan-titin-gisa.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.