Resep Tongkol Suwir Tahu Bumbu Kecap oleh Adelia Kubat
Berikut ini resep memasak Tongkol Suwir Tahu Bumbu Kecap. Resep Tongkol Suwir Tahu Bumbu Kecap yang dibuat oleh Adelia Kubat bisa menjadi .
Resep Tongkol Suwir Tahu Bumbu Kecap
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/2 ekor pindang tongkol ukuran sedang (250 gram)
- 2 buah tahu ukuran kecil
- 2 lembar daun salam
- secukupnya Kecap
- secukupnya Gula
- secukupnya Garam
- secukupnya Merica bubuk
- secukupnya Air
- Bumbu Iris :
- 5 siung bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 2 buah cabe merah besar
- 5 buah cabe rawit
- 1 buah tomat ukuran sedang
Langkah
Cuci bersih pindang tongkol, goreng sebentar, kemudian suwir-suwir, sisihkan.
Potong-potong dadu tahu, goreng sebentar (kecoklatan tapi jangan sampai kering), sisihkan.
Tumis bumbu iris bersama daun salam hingga harum, masukkan suwiran tongkol dan tahu.
Tambahkan merica bubuk, kecap, gula, dan garam secukupnya, aduk sampai rata, kemudian tambahkan air.
Tunggu sampai air mulai adat dan bumbu meresap kedalam daging tongkol dan tahu, matikan kompor dan siap disajikan. ??
Demikianlah tadi Resep Tongkol Suwir Tahu Bumbu Kecap, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Tongkol Suwir Tahu Bumbu Kecap diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tongkol Suwir Tahu Bumbu Kecap Kiriman dari Adelia Kubat diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tongkol Suwir Tahu Bumbu Kecap Kiriman dari Adelia Kubat dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2017/05/resep-tongkol-suwir-tahu-bumbu-kecap.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.