Resep Cheddar cheese cottony cake (ogura) oleh "Yumma Kitchen" By.Firdaus Bys
Dibawah ini adalah resep Cheddar cheese cottony cake (ogura). Resep Cheddar cheese cottony cake (ogura) yang dibuat oleh "Yumma Kitchen" By.Firdaus Bys bisa disajikan .
Resep Cheddar cheese cottony cake (ogura)
Porsi:
Bahan-bahan
- bahan A
- 80 gr terigu segi tiga
- 1/4 sdt garam
- 5 kuning telur
- 1 btr telur utuh
- 60 ml minyak sayur
- 2 slice keju lembaran(potong2 kecil)
- 20 gr keju cheddar parut
- 45 ml susu cair
- bahan B
- 5 btr putih telur
- 1/4 sdt cream of tar tar
- 80 gr gula pasir
Langkah
-
Mixer semua bahan A kecuali terigu selama 1 menit. Matikan mixer masukkan terigu sambil diaduk dengan whisk hingga tercampur rata. Sisihkan
-
Mixer putih telur dan cream of tar tar sampai mulai berbusa,masukkan gula pasir bertahap 3 kali,sampai mengembang soft peak.
-
Masukkan bahan B ke bahan A menggunakan spatula secara bertahap sampai habis. Tuang adonan ke dalam loyang yg sudah dialasi kertas roti.
-
Panggang dalam oven dengan suhu 170 derajat,selama 50 menit dengan tehnik au bain marie.
Itulah tadi Resep Cheddar cheese cottony cake (ogura), Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Cheddar cheese cottony cake (ogura) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cheddar cheese cottony cake (ogura) Kiriman dari "Yumma Kitchen" By.Firdaus Bys diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cheddar cheese cottony cake (ogura) Kiriman dari "Yumma Kitchen" By.Firdaus Bys dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2017/06/resep-cheddar-cheese-cottony-cake-ogura.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.