Resep Pempek Kuah Cuko oleh Nur Sabatiana
Inilah cara memasak Pempek Kuah Cuko. Resep Pempek Kuah Cuko yang dishare oleh Nur Sabatiana bisa jadi .
Resep Pempek Kuah Cuko
Porsi:
Bahan-bahan
- 300 gram fillet ikan tengiri/ ikan berdaging putih lain
- 300 gram sagu/ tapioka
- 2 butir telur
- 40 ml santan kental
- 1 sdt lada bubuk
- 3 siung bawang merah, haluskan
- 3 siung bawang putih, haluskan
- 2 sdt garam
- kuah cuko
- 3 sdm asam jawa, rendam 100ml air panas
- 10 bh cabe rawit merah/ sesuai selera
- 1 1/2 sdt garam
- 2 sdt gulapasir
- 240 gram gula jawa
- 500 ml air rebusan pempek
- 2 sdm ebi sangrai, haluskan
- ???? bahan lain : timun dan mie kuning
Langkah
Kuah cuko: rebus air asam jawa yg udh disaring bersama bahan2 lain kecuali ebi sangrai. Masak smp mendidih dan agak mengental, saring. Masukkan ebi halus dan siap u/ melengkapi pempek.
Giling ikan bersama bumbu2, santan dan telur. Pindahkan ke baskom.
Tambahkan tep.sagu sedikit2 sambil diaduk spatula.
Uleni sebentar smp rata. Test rebus. Bila sudah oke, bentuk seauai selera. Kapal selam atau lenjer. Bila pas bentuk terasa lengwkt, balur tangan dgn tep.sagu.
Rebus di air mendidih smp mengapung sekitar 5 menit, tiriskan.
Goreng smp kecoklatan dan sajikan bersama pelengkap.
Demikianlah tadi Resep Pempek Kuah Cuko, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Pempek Kuah Cuko diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pempek Kuah Cuko By Nur Sabatiana diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pempek Kuah Cuko By Nur Sabatiana dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2017/06/resep-pempek-kuah-cuko-by-nur-sabatiana.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.