Resep Sate daging bumbu asam manis pedas - Kikiyo

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sate daging bumbu asam manis pedas - Kikiyo
  • Resep Sate daging bumbu asam manis pedas oleh Kikiyo

    Berikut ini adalah resep Sate daging bumbu asam manis pedas. Resep Sate daging bumbu asam manis pedas yang ditulis Kikiyo bisa jadi .



    resep lengkap untuk Sate daging bumbu asam manis pedas


    Resep Sate daging bumbu asam manis pedas


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 500 gr daging sapi, potong dadu kecil2
    2. Secukupnya sujen/tusuk sate
    3. Bumbu celup:
    4. Secukupnya Kecap
    5. Secukupnya Minyak
    6. Secukupnya Garam
    7. 2 butir Bawang merah, iris tipis
    8. Bumbu asam manis:
    9. Segenggam kacang tanah goreng
    10. 100 gr gula merah
    11. 5 biji asam jawa
    12. Secukupnya garam
    13. 3 buah cabe rawit
    14. 1 buah cabe merah besar
    15. Secukupnya kemiri
    16. 1-2 siung bawang putih

    Langkah

    1. Celupkan daging sapi yg sudah ditusuk rapi ke sujen ke dlm bumbu celup yg sudah dicampur,, bakar sampai matang,,

    2. Bumbu asam manis: goreng kemiri & bawang putih, haluskan bersama kacang, gula merah, cabe dan garam. Tambahkan air sampai kental

    3. Siram sate dg bumbu asam manis pedas, siap dinikmati




    Itulah Resep Sate daging bumbu asam manis pedas, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Sate daging bumbu asam manis pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sate daging bumbu asam manis pedas - Kikiyo diatas pada kategori resep berikut ini
               

    Anda sedang membaca Resep Sate daging bumbu asam manis pedas - Kikiyo dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2017/07/resep-sate-daging-bumbu-asam-manis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.