Resep Orek tempe versi basah oleh nia saja
Dibawah ini adalah resep masakan Orek tempe versi basah. Resep Orek tempe versi basah yang dishare oleh nia saja bisa menjadi .
Resep Orek tempe versi basah
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 papan tempe
- 4 siung bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 2 lembar daun salam
- 2 iris lengkuas, geprek
- secukupnya lada bubuk
- secukupnya garam & gula
- secukupnya royco
- 1 batang daun bawang
- secukupnya kecap
Langkah
-
Potong dadu tempe.
-
Ulek halus duo bawang. Lalu tumis dg smua bumbu. Kasi air sedikit, lalu masukkan daun salam, lengkuas, tempe. Aduk rata. Siramkan kecap, lada, gula, garam. Aduk rata hingga merata dan masak sebentar sampai matang dan bumbu meresap. Terakhir masukkan irisan daun bawang. Aduk lalu angkat. Jgn lupa tes rasa ya,saya suka rasa yg manis dan sedikit gurih :)
Itulah Resep Orek tempe versi basah, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Orek tempe versi basah diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Orek tempe versi basah Dari nia saja diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Orek tempe versi basah Dari nia saja dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2017/08/resep-orek-tempe-versi-basah-dari-nia.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.